Pemdes Mekarjaya Sukaresmi Garut, Salurkan Bantuan Beras untuk Penanganan Warga Terdampak Covid-19

FOKUS2,937 views

“Bansos ini dialokasikan dari Alokasi Dana Desa (ADD) dana gotong-royong RW sebesar Rp10 juta per RW, yang digeser ke penanganan Covid-19, dengan pembagian berupa beras seberat 7 kilogram per Kepala Keluarga,” ucap Endang, Selasa (28/04).

Warga saat menerima bantuan dari Pemdes Mekarjaya.

Ditambahkan Endang, karena dinilai masih minim dari jumlah ADD, sehingga Pemerintah Desa Mekarjaya, mengambil kebijakan, data tersebut Ditambah dengan anggaran Bantuan Provinsi Infrastruktur Perdesaan (IP) untuk mengakomodir semua warga yang harus diberikan bantuan.

“Semua warga yang harus menerima sama diberikan tujuh kilogram beras, kecuali yang punya PKH atau BPNT, itu tidak boleh diberikan. Kalaupun ada itu kebijakan lokal yg sudah dimusyawarahkan penerima bantuan di tingkat RT,” pungkasnya. (MAS)

Komentar ditutup.