Perpanjang PPKM Darurat, Polsek Pakenjeng Polres Garut Himbau Warga Patuhi Prokes

HALO POLISI934 views

Dalam Operasi Yustisi tersebut Polsek Pakenjeng bersinergi bersama unsur Prokopincam dengan sasaran warga yang abai tidak menjalankan protokol kesehatan (Prokes) baik itu di tempat umum, perkampungan serta di jalan raya.

“Di berlakukannya perpanjangan PPKM Darurat Polsek Pakenjeng bersama unsur terkait, kita laksanakan Operasi Yustisi dengan sasaran warga yang tidak patuh Prokes, ” ucap Kapolsek Pakenjeng IPTU Patri Arsono, S.H. Jumat (30/07).

Lebih lanjut Kapolsek mengatakan ”saya meminta kepada masyarakat di masa berlakunya perpanjanaga. PPKM Darurat ini warga dihimbau patuhi Prokes, apabila ada yang melanggar kami akan tidak sesuai aturan yang berlaku, ” tegasnya. (Bilal/Ind)

Komentar ditutup.