Ini Harapan Ketua PAC Singajaya LSM Penjara kepada Calon Kades

FOKUS1,374 views

Siapapun yang terpilih nantinya bisa merangkul kandidat lain demi kemajuan desanya dan kepada kandidat yang nantinya mendapatkan amanah sebagai kepala desa untuk selalu menempatkan kepentingan umum di atas kepentingan pribadi,” ujarnya saat diwawancarai oleh awak media di kediamannya senin ( 19/06/21) sore.

“Seluruh kontestan diharapkan ikuti proses demokrasi ini dengan elegan. Bersaing politik sesama kontestan, sama-sama menjaga keamanan, ketertiban dan mematuhi protokol kesehatan,” ungkapnya.

Selama masa kampanye nanti, Ridwan berpesan kepada calon kepala kepala desa untuk lebih mengutamakan program-program unggulan daripada menggunakan isu-isu yang berbau SARA dan meminta untuk legawa terhadap apapun hasil Pilkades nanti,” Pungkasnya. (Ind)

Komentar ditutup.