“Kami menurunkan konsep bekerja dan berbagi, peduli umat, melayani rakyat. Peduli umat ya seperti sekarang berbagi daging Qurban, melayani rakyat, sesuai kasitas nanti fi DPRD baik Kabupaten maupun Provinsi” ucap Dadan.
Lanjut Dadan, sengaja pemotongan qurban dilakukan di kantor DPC, dengan harapan keberkahan didapat, untuk pengurus PKB Kabupaten Garur, lebih khidmat dan khusyu dalam mengelola partai, dan berkhidmat pada partai, dan pada akhirnya untuk kemaslahatan umat dan melayani rakyat.
“Ini akan disalurkan ke warga sekitar kantor DPC, warga PKB yang hadir sekarang, utamanya warga disini sekitar kantor,”
Reporter : (Ndy)***
Editor : Firdaus
Komentar ditutup.