BTT Rp100 Miliar Tahun 2020, Ini Kata Bupati Garut

FOKUS2,067 views

Bupati Rudy, juga menyebutkan, bahwa angka Rp100 milar tersebut, belum terserap semuanya, karena BTT digunakan sampai dengan bulan Desember 2020. BTT, sambung Rudy, akan dikeluarkan jika memang dibutuhkan. Namun, kata dia, ini pun digunakan secara efisien.

Mengenai penggunaan BTT tahun 2020, jelas Rudy, itu mayoritas digunakan pada social safety net dan lainnya pengadaan alat kesehatan.

“Ya, ya, (Rp100 miliar), kebanyakan itu social safety net, untuk memberikan bantuan yang Rp300 ribu per orang, kebanyakan disitu. Kalau untuk kesehatannya, kita beli reagen, beli ventilator itu di awal-awal,” pungkas Bupati Garut. (Ndy)

Komentar ditutup.