Jajaran Kodim 0611 Garut Serempak Isi Giat MPLS dengan Wawasan Kebangsaan

FOKUS1,538 views

“Mengapa harus dikenalkan atau diberikan kepada anak sekolah, supaya anak-anak kita atau anak-anak bangsa menjadi anak-anak yang tahu akan sejarah,” tutur Dandim.

Dia juga menambahkan, pengetahuan sejarah, baik tentang penjajahan yang dilakukan bangsa Jepang dan Belanda, terhadap bangsa kita yang banyak mengorbankan nyawa, harta untuk negerinya, juga yang lebih lagi, penjajahan oleh bangsa kita sendiri, yang ingin merubah idiologi Pancasila dengan idiologi Komunis.

“Kodim 0611 Garut, melalui Koramil dan jajaranya mengharapkan anak-anak generasi penerus bangsa menjadi penerus kita sebagai orang tua juga harapan para pejuang terdahulu untuk bisa menjaga NKRI dari tangan penjajah baik dari pihak asing maupun bangsa sendiri,” pungkasnya. (ADV)

Komentar ditutup.